LPS akan menjamin simpanan anda di bank hingga Rp 2 M
Syarat simpananmu akan dijamin LPS :
- Tercatat dalam pembukuan bank
- Tingkat bunga simpanan yang diterima tidak melebihi tingkat bunga penjamin LPS
- Tidak terindikasi melakukan froud dan/atau terbukti melakukan froud (Tindak pidana di bidang perbankan)
Tulis Komentar